Jumat, 28 Mei 2010

image

Terima kasih kepada departement pendidikan yang telah mengizinkan dalam penyebaran buku / ebook mengenai cara membuat keramik dalam media apapun dan bahkan diperbolehkan penggandaan buku / ebook cara membuat keramik untuk tujuan komersial selama mengikuti ketentuan harga yang di tetapkan oleh departement pendidikan seperti cuplikan gambar diatas yang saya ambil dari ebook yang di sebarkan kelas 10 smk kriya keramik.

Dalam artikel ini saya akan meringkas cara pembuatan keramik ini dalam beberapa artikel berseri karena isi dari buku tersebut sangat banyak dan detil serta saling berkaitan. jadi materi yang harus di tulis tidak bisa di persingkat. dan juga pembaca lebih mudah dalam mencari materi yang nantinya akan dibaca ulang apabila ada bagian yang terlupa.

di bawah ini saya sediakan daftar judul yang berkaitan dengan cara pembuatan keramik.'

  1. 2. KERAMIK – PERSIAPAN PERALATAN
  2. 3. KERAMIK – PENGUJIAN TANAH LIAT
  3. 4. KERAMIK - PERSIAPAN CLAYBODY UNTUK PENGUJIAN
  4. 5. KERAMIK - PENGUJIAN SUSUT KERING CLAY BODY
  5. 6. KERAMIK - PENGUJIAN SUHU KEMATANGAN CLAY BODY
  6. 7. KERAMIK - PENGUJIAN SUSUT BAKAR CLAY BODY
  7. masih dalam penulisan, kembali beberapa hari lagi ya..

Artikel Terkait



0 komentar:

Posting Komentar

Komentar anda...